Digital Access beserta contoh kasus, pendapat ahli, pro & kontra
Digital Access Suatu hak atau kebebasan yang diberikan kepada seseorang untuk mengakses atau memanfaatkan teknologi yang ada untuk mempermudah pekerjaan atau kehidupannya. Seseorang yang diberikan akses digital tersebut sering kali disebut warga digital Contoh Kasus Jaga Informasi dengan Penggunaan Email yang aman Sebagai perusahaan yang bergerak di bidang jasa transportasi dan logistik, informasi merupakan bagian penting dalam menjalankan bisnis di Samudera Indonesia (SI). Memasuki era digital seperti sekarang ini , karyawan pun memiliki i ntensitas yang cukup tinggi dalam hal penggunaan sarana komunikasi berupa telepon dan email baik antarkaryawan maupun dengan pelanggan. Perkembangan teknologi inilah yang menuntut perlunya kerahasiaan informasi, karena perkembangan teknologi dapat meningkatkan kemungkinan kebocoran informasi personal maupun bisnis. Mengapa kerahasiaan informasi dalam penggunaan email penting? Kerahasiaan ...